Norma Agama
Norma agama adalah
petunjuk hidup yang berasal dari Tuhan yang disampaikan melalui utusan-Nya (Rasul/Nabi) yang berisi perintah, larangan dan
anjuran-anjuran. Contoh-contoh norma agama ialah:
3.
Mencegah,
melarang, dan tidak melakukan perbuatan maksiat, keji, dan mungkar. Contoh perbuatan maksiat, keji, dan mungkar ialah berjudi, mabuk-mabukan, durhaka, berkhianat,menipu, berbohong, menyekutukan Allah dan sebagainya.
Komentar
Posting Komentar